Selamat Datang

Terima kasih sudah mau berkunjung ke blog ini. Semoga isinya dapat membantu Anda dan bermanfaat.

Rabu, 03 Oktober 2012

Nilai Ekonomi dan Pemanfaatan Tumbuhan Lahan Basah



Jenis Lahan Basah dan Contohnya

No
Alami
Buatan

Dataran Tinggi
Dataran Tinggi
1
Sungai
Waduk
2
Danau
Kolam
3
Air Terjun
Irigasi
4
Sumber Mata Air


Dataran Rendah
Dataran Rendah
1
Muara
Tambak
2
Terumbu Karang
Kolam
3
Padang Lamun
Irigasi
4
Mangrove
Sawah
5

Kolam Landfill


Valuasi/Nilai Ekonomi dan Pemanfaatan Tumbuhan Lahan Basah

Nilai ekonomi adalah salah satu cara untuk menilai dan mendefinisikan nilai barang/layanan. Tujuannya adalah untuk mengambil keputusan ekonomi dan perdagangan, diukur berdasarkan apa yang dikehendaki oleh manusia (parameter yang terbaik dan terpenting bagi manusia).


Valuasi (Nilai Ekonomi) Tumbuhan Lahan Basah:
1.    Fisik: Fungsi (benda)
a.    Fungsi produksi: menghasilkan (sesuatu yang bersifat fisik), yaitu komponen valuasi fisik seperti daun, batang, buah, biji, dan akar.
b.    Fungsi pengaturan: seperti melakukan fotosintesis, respirasi, herbivori (proses makan oleh hewan herbivora), dekomposisi, dan predasi (pemangsaan).
c.    Fungsi habitat: sebagai tempat perlindungan, tempat mencari makan, tempat penyerbukan, dan tempat hewan untuk bereproduksi.
d.   Fungsi estetika: meliputi refreshing, arsitektur, studi ilmiah, refleksi, dan hiasan.
2.    Non-Fisik: Layanan (jasa)
a.    Air: menyimpan cadangan air
b.    Udara: menyediakan udara yang bersih
c.    Nutrisi: menyediakan makanan bagi makhluk hidup lain

Layanan yang disediakan oleh sungai, danau, air tanah, dan rawa:
1.    Pasokan air: air minum, mencuci, industri listrik/PLTA, irigasi, perikanan
2.    Layanan selain air: ikan, burung-burung air, kerang
3.    Keuntungan non-ekstraktif: meliputi
a.         Pengendalian banjir
b.        Transportasi
c.         Rekreasi
d.        Pengendalian pencemaran
e.         Habitat hewan liar
f.         Kepemilikan

Total Economic Value (TEV) = Use Value (UV) + Non-Use Value

Text Box: TEV = UV + NUV



Use Value terdiri dari:
1.        Direct Use Value (DUV)    : contohnya memancing ikan
2.        Indirect Use Value (IUV)  : contohnya penggunaan kayu untuk membangun rumah
3.        Option Value (OV)               : contohnya penggunaan bagian tanaman untuk bahan obat
Non-Use Value terdiri dari:
1.        Bequest Value (BV)       : contohnya hukum dan konservasi habitat
2.        Existence Value (EV)     : contohnya ilmu pengetahuan

Pemanfaatan Tumbuhan Lahan Basah:
1.    Langsung: contoh, buah dari pohon langsung dimakan
2.    Tak langsung: contoh, kayu dijadikan papan untuk pembangunan rumah

Tidak ada komentar:

Posting Komentar